Gerakan Lempar Botol Pipis di Kementria Komunikasi dan Informatika Muncul di Facebook

- 31 Juli 2022, 17:41 WIB
Tagar blokir Kominfo makin ramai di media sosial setelah keluarnya Permenkominfo No.5 tahun 2020.
Tagar blokir Kominfo makin ramai di media sosial setelah keluarnya Permenkominfo No.5 tahun 2020. /Instagram.com/@kiuluii13

DewataHits.Com - Respon masyarakat terhadap kebijakan Kementrian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) terus berlanjut.

Gerakan netizen melalui tagar di media sosial, seperti twitter dan facebook, terus berlanjut.

Terbaru netizen membuat gerakan "Ramai - ramai lempar botol pipis ke Kantor Kementrian Komunikasi dan Informatika" di Facebook.

Baca Juga: Lima Makanan Penganti Nasi Putih Bagi Penderita Diabetes

Seperti dikutip DewataHits.Com dari Pikiran Rakyat berjudul Muncul Gerakan 'Ramai - Ramai Lempar Botol Pipis ke Kantor Kominfo' di Facebook, gerakan ini dibuat akun Anichka.

Baca Juga: Dapat Bonus Serta Jenjang Karir! Dibutuhkan Social Media Officer dan Sales Marketing di Denpasar

Gerakan tersebut berisi keterangan acara dibuat pemilik akun Anichka. Kegiatan akan digelar, Senin 1 Agustus 2022, tepat pukul 12.00 WIB. Digelar di Kantor Kominfo, Jalan Medan Merdeka Barat No. 17 Jakarta.

Baca Juga: Viral! Beredar Video Penguburan Sembako Bantuan Presiden di Depan Gudang JNE Express Depok

Kegiatan mendapat tanggapan sekitar 2.2 netizen. Dari jumlah itu sebanyak 391 menyatakan hadir, sedangkan sisanya 1.800 menyatakan ketertarikan.

Halaman:

Editor: Saprol Najib

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x