Bukan Hanya Manusia, Berikut Binatang Yang Pernah Pergi ke Luar Angkasa

- 6 Agustus 2022, 14:58 WIB
Felicette yang kemudian lebih dikenal dengan julukan Felix adalah kucing pertama dan satu-satunya yang pergi ke luar angkasa.
Felicette yang kemudian lebih dikenal dengan julukan Felix adalah kucing pertama dan satu-satunya yang pergi ke luar angkasa. /Foto: via Mirror/

Misi tersebut berlangsung selama 15 menit, kemudian Felicette kembali ke bumi dengan selamat.

Dan hewan yang terakhir adalah seekor laba-laba, hewan tersebut dikirim pada tahun 1973.

Tujuan laba-laba dikirim keluar angkasa untuk meneliti pengaruh gravitasi terhadap fungsi biologis.

Yang dinilai adalah apakah laba laba mampu membuat jaring diluar angkasa, dimana hasil yang dapat adalah ternyata laba laba mampu membuat jaring tetapi jaringnya lebih tipis dibanding jaring yang dibuat laba laba di Bumi.***

Halaman:

Editor: Wayan B Ariantika

Sumber: trans7onthespot.official


Tags

Terkait

Terkini