Siswa SMP Dicekik Kepala Dibenturkan ke Bangku Belajar

- 18 Agustus 2022, 09:18 WIB
Foto ilustrasi kasus perundungan menimpa siswa di Garut
Foto ilustrasi kasus perundungan menimpa siswa di Garut /PIXABAY/Tumisu/

"Kami sudah mendapatkan laporan dari pihak keluarga korban dan peristiwanya terjadi pada Rabu 10 Agustus 2022 lalu sekitar pukul 11.30 WIB," kata Sularto dikutip dari Pikiran-Rakyat.Com.

 

Menurut Sularto, kondisi kesehatan korban berangsur-angsur baik dan sudah diperbolehkan pulang.

.

"Saat ini kondisi kesehatan korban sudah membaik dan sudah pulang ke rumah," ujarnya menambahkan.

 

Baca Juga: Bendera Merah Putih Gagal Berkibar di Solo Saat HUT RI ke 77, Gibran : Ga Apa-Apa....!!

 

Tidak hanya membuat geger, kasus kekerasan di sekolah itu bahkan membuat Bupati Garut ikut bereaksi.

Bupati Garut terlihat kaget ketika wartawan meminta tanggapannya terkait kasus perundungan yang menimpa salah seorang siswa SMP di wilayahnya.

Halaman:

Editor: Wayan Eka Antara

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkini