Sudah Siap Dengan Musim Penghujan? Berikut 6 Tips Menjaga TUbuh Agar Tidak Sakit

- 13 September 2022, 07:43 WIB
Ilustrasi musim hujan, berikut 6 tips menjaga kondisi tubuh agar tetap sehat.
Ilustrasi musim hujan, berikut 6 tips menjaga kondisi tubuh agar tetap sehat. /Freepik/macrovector

DewataHits.com - Sudah Memasuki bulan September, yang dimana bulan tersebut biasanya akan dimulai musim penghujan.

Ini menyebabkan tubuh kita yang sebelumnya mendapat kehangatan dari cahaya matahari kemungkinan akan berbalik karena musim penghujan membuat udara menjadi dingin.

Seperti diketahui, sinar matahari adalah sumber vitamin D yang dimana fungsinya membentuk sel-sel imun dalam tubuh.

Baca Juga: Anda Punya Penyakit Asam Lambung? Berikut 8 Tanaman Herbal Ini Bisa Menyembuhkan Asam Lambung

Agar tetap terjaga, dan tubuh kita tetap sehat walaupun dimusim penghujan sudah dimulai.

Berikut 6 tips menjaga tubuh agar tidak sakit saat musim penghujan tiba.

1. Segera Mandi Air Hangat

Partikel-partikel polusi yang terkandung dalam air mengandung banyak bakteri dan kuman yang dapat menyebabkan infeksi dan penyakit yang bikin tubuh kena batuk, demam, dan masuk angin.

Setelah terkena air hujan, maka kita dianjurkan untuk segera mandi dan keramas dengan menggunakan air hangat.

Halaman:

Editor: Wayan B Ariantika

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini